Turiskece(dot)com
  • About
  • Shop
    • Login / Register
    • Orders History
    • Order Tracking
  • Blog
    • Indonesia
    • Overseas
  • FAQs
  • Contact
  • MENU
  • 0

Month: January 2016

[Singapore] Homey 2BR Apartment at Bencoolen

January 31, 2016

Begitu dikasih Dhita listing Airbnb yang ini aku langsung bilang setuju. Gimana nggak, dengan harga Rp.1.500.000/malam (weekdays) atau Rp.2.500.000/malam (weekend) kita udah dapet Apartemen full furnish, 2 kamar tidur, 2 kamar mandi, dapur lengkap dengan microwave, rice cooker dan peralatan lain, ruang tv dan ruang makan yang nyaman, plus free Wifi. Ideal kalau kita pergi […]

Continue Reading

Colmar Tropicale Malaysia

January 23, 2016

Colmar sebetulnya adalah salah satu kota di Alsace Perancis Timur. Dikenal sebagai kota yang photogenic karena bangunan-bangunan di kota ini masih mempertahankan keaslian nya. Bahkan saking cantiknya, di web ini Colmar disebut2 sebagai City of Fairy Tale. Mungkin ini juga yang menginspirasi Disney ketika membuat film animasi Beauty And Beast. Yang pernah nonton Beauty And The […]

Continue Reading

Farm House Lembang : Wisata Dua Benua di Satu Tempat

January 15, 2016

Kaya apa ya rasanya Benua Eropa sama Benua Oseania jaraknya cuma 100 meter? Tapi asli itu yang aku rasain waktu kemarin berkunjung ke Farm House Lembang. Udah denger sih kalau bangunan disana memang ala Eropa. Terus selain ada beberapa binatang ada juga rumah hobbit, mirip sama Hobbiton Movie Set di Matamata, New Zealand. Jadi jalan […]

Continue Reading

Touch of Venice in Malacca

January 6, 2016

Pengen liburan ke luar negeri yang deket tapi bosen ke Singapore atau Kuala Lumpur? Mungkin Malacca bisa jadi pilihan.. Dari Kuala Lumpur ke Malacca jaraknya 150km atau kurang lebih 2 jam berkendara. Banyak nya bangunan bergaya kolonial yang sarat akan sejarah menjadikan Malacca berada di list UNESCO world heritage city. Sebenernya, banyak cara untuk ke […]

Continue Reading
© Turiskece - Turiskece.com
  • About
  • Shop
    • Login / Register
    • Orders History
    • Order Tracking
  • Blog
    • Indonesia
    • Overseas
  • FAQs
  • Contact
  • Facebook
  • Twitter
  • Pinterest
  • Instagram
  • Youtube

Cart

Turiskece(dot)com
  • About
  • Shop
    • Login / Register
    • Orders History
    • Order Tracking
  • Blog
    • Indonesia
    • Overseas
  • FAQs
  • Contact
  • 0
Turiskece(dot)com